Inilah 7 Serangga yang suka menyerang Pengendara Motor
Intermezzo
siapa disini yang tak pernah berkendara,pasti hampir semua orang pernah menaiki motor,dan ente tau sendiri bagaimana kelemahan motor dalam menghadapi rintangan rintangan lingkungan dan alam yang begitu menyeramkan. Berawal dari pertama kali naek motor dan sampai saat ini merasakan perihnya jalanan, ternyata pengendara motor seperti kita memiliki musuh yang tak bisa di hindari terutama kerajaan serangga yang sangat antusias membuat kita berlutut di hadapannya.
Oke lah tanpa basa basi yang kebasian langsung saja!
Remetuk
Ini dia serangga yang biasanya menyerang dengan ribuan bahkan jutaan battalion. Berbentuk kecil dan sangat menyukai cahaya lampu jalanan.
Efek
Sakit di sekitar muka,terkadang kalau ente lagi sial bisa masuk mata bahkan lebih parahnya masuk hidung atau mulut, sensasi sakit, dan gatal biasanya menyertain para pengendara yang jadi musuh utama mereka bahkan ketika ente menggunakan safety riding pun mereka tetap malancarkan aksinya ke arah yang lebih sensitif seperti leher dll. Mereka memberikan efek yang indah ketika kalian menutup kaca helm dengan suara “tik tik tik tik” yang menabrak kaca helm.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya mereka menyerang sekiitar magrib dari jam 17.30 – 19.00. dan biasanya berkediaman di daerah yang banyak padang rumput,dan pedesaan.
Kupu Kupu
Siapayang tak kenal dengan indahnya serangga ini,dengan warna yang begitu indah ternyata dia memiliki niat jahat,dan mencoba menerjang para pengendara yang lalu lalang.
Efek
Geli dan sensasi kasihan yang membuat kita sejenak berhenti dan melepas kembali si malaikat serangga ini. Emang ane sering banget kena ini serangga. Bahkan saking seringnya ane selalu berharap kalau yang nabrak adalah tingker bel
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya dia bertugas di taman yang bnyak bunganya, siang hari sampai sore biasanya waktu yang mereka pergunakan untuk menyerang ketika semua orang sibuk menikmati panasnya mentari.
Lebah dan Tawon
Mungkin ras ini jarang sekali menyerang,mungkin raja dari segala serangga memang tau bahwa senjata terakhir memang tak pantas sering muncul. Tapi pernah beberapa kali ane merasakan serangan mereka yang luar biasa.
Efek
Tergantung defense ente,kalau ente pakai helm bersyukurlah. Namun kalau ente ga pake helm dan memakai jaket berkupluk,maka celakalah ente. ente akan merasakan sengatan yang terus berguliat di dalam pakaian ente. Bahkan ada kemungkinan bekas serangannya melebihi bom nuklir yang selama ini ente takutkan.
Waktu dan tempat menyerang
Sama seperti tingker bel eh maksudnya kupu kupu mereka biasanya mambantai pada siang hari dan sore. Taman merupakan situs kerajaan mereka.
Semut
Siapa bilang mereka tidak bisa menerjang dan menyerang ente,dengan strategy mereka yang begitu cerdik mereka mampu membuat ente takluk dan menepi.
Efek
Mereka biasanya memiliki dua serangan tergantung dengan kerajaan mana ente di serang. Jangan dulu tenang ketika mereka menyerang ente. Akan ada rasa sakit kembali ketika ente lengah dengan gigitan mereka yang super, mereka dengan senangnya akan membuat ente garuk garuk sambil nyetir layaknya orang merasakan kekalahan.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya mereka melakukan penyerangan kapanpun dan ketika ada kesempatan. Biasanya serangan di lakukan dengan terjun payung dari pepohonan jadi waspadai area berpohon rindang dan hutan.
Kepik Bau
Mereka datang dan menyerang dengan tempo beraturan. Menyerang tanpa strategy merupakan hal yang tabu bagi mereka. mereka merupakan hasil dari percobaan senjata ilmiah kerajaan serangga. seorang prajurit yang begitu hebat dalam membuat para manusia kewalahan.
Efek
Selain sakit ketika ente menabrak mereka, mereka juga memiliki bonus sebuah bom biologis yang mampu melulukan penciuman ente.
Waktu dan tempat menyerang
Mereka mimiliki periodic yang relative teratur,biasanya malam hari mereka malancarkan serangannya. Walau biasanya mereka menyerang rumah ente.
Belalang sembah (congcorang)
Assassin mungkin ini lah gelar yang pantas ane nobatkan kepada serangga ini,mereka menyerang dengan diam,bekerja secara individu dan mampu membuat meriang 3 hari tiga malam (buat yang punya phobia).
Efek
Tak ada rasa sakit tapi biasanya menimbulkan efek shock yang sangat berat,terutama ketika dalam keadaan santai dan tiba tiba ada kaki atau di jaket ente,beruntunglah ga nyangku di helm ente. Karna assassin ini mampu membuatmu menderita.
Waktu dan tempat menyerang
bisa siang bisa malam ia menyerangmu,mereka menyerang secara diam diam,tanpa pernah memberitahu kapan menyerang,dan tempatnya sama seperti sekutunya bisa di taman,padang ilalang bahkan di rumput yang bergoyang.
Batman versi Original (congcorang)
Mungkin ini hanya pengalaman ane dan bukan termasuk dari kerajaan serangga,tapi terkadang kalau kita benar benar lengah mereka juga mampu menyerang ente.si binatang yang menjadi lambang superhero ini pun terkadang bisa menjadi jahat ternyata.
Efek
Sakit dan kaget di tambah baunya yang begitu khas apalagi kalau mereka mampu menyelinap masuk ke dalam helm ente ketika kaca helm ente tertutup tak bisa terbayang betapa mengerikannya.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya malam dan magrib mereka berkeliaran mencari mangsanya. dengan cara berterbangan kesana kemari membawa alamat tung tung,
membuat para pengendara menjadi ambigu sekaligus ragu untuk melawan.
Mungkin sampai saat ini hanya itulah mahluk dan kerajaan yang menyerang kita,tapi tetap waspada saaat berkendara karna tindak kejahatan bukan hanya berasal dari niat pelaku tetapi juga karena ada kesempatan, waspadalah waspadalah.
Sumber : kaskus / boeng.agus
siapa disini yang tak pernah berkendara,pasti hampir semua orang pernah menaiki motor,dan ente tau sendiri bagaimana kelemahan motor dalam menghadapi rintangan rintangan lingkungan dan alam yang begitu menyeramkan. Berawal dari pertama kali naek motor dan sampai saat ini merasakan perihnya jalanan, ternyata pengendara motor seperti kita memiliki musuh yang tak bisa di hindari terutama kerajaan serangga yang sangat antusias membuat kita berlutut di hadapannya.
Oke lah tanpa basa basi yang kebasian langsung saja!
Remetuk
Ini dia serangga yang biasanya menyerang dengan ribuan bahkan jutaan battalion. Berbentuk kecil dan sangat menyukai cahaya lampu jalanan.
Efek
Sakit di sekitar muka,terkadang kalau ente lagi sial bisa masuk mata bahkan lebih parahnya masuk hidung atau mulut, sensasi sakit, dan gatal biasanya menyertain para pengendara yang jadi musuh utama mereka bahkan ketika ente menggunakan safety riding pun mereka tetap malancarkan aksinya ke arah yang lebih sensitif seperti leher dll. Mereka memberikan efek yang indah ketika kalian menutup kaca helm dengan suara “tik tik tik tik” yang menabrak kaca helm.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya mereka menyerang sekiitar magrib dari jam 17.30 – 19.00. dan biasanya berkediaman di daerah yang banyak padang rumput,dan pedesaan.
Kupu Kupu
Siapayang tak kenal dengan indahnya serangga ini,dengan warna yang begitu indah ternyata dia memiliki niat jahat,dan mencoba menerjang para pengendara yang lalu lalang.
Efek
Geli dan sensasi kasihan yang membuat kita sejenak berhenti dan melepas kembali si malaikat serangga ini. Emang ane sering banget kena ini serangga. Bahkan saking seringnya ane selalu berharap kalau yang nabrak adalah tingker bel
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya dia bertugas di taman yang bnyak bunganya, siang hari sampai sore biasanya waktu yang mereka pergunakan untuk menyerang ketika semua orang sibuk menikmati panasnya mentari.
Lebah dan Tawon
Mungkin ras ini jarang sekali menyerang,mungkin raja dari segala serangga memang tau bahwa senjata terakhir memang tak pantas sering muncul. Tapi pernah beberapa kali ane merasakan serangan mereka yang luar biasa.
Efek
Tergantung defense ente,kalau ente pakai helm bersyukurlah. Namun kalau ente ga pake helm dan memakai jaket berkupluk,maka celakalah ente. ente akan merasakan sengatan yang terus berguliat di dalam pakaian ente. Bahkan ada kemungkinan bekas serangannya melebihi bom nuklir yang selama ini ente takutkan.
Waktu dan tempat menyerang
Sama seperti tingker bel eh maksudnya kupu kupu mereka biasanya mambantai pada siang hari dan sore. Taman merupakan situs kerajaan mereka.
Semut
Siapa bilang mereka tidak bisa menerjang dan menyerang ente,dengan strategy mereka yang begitu cerdik mereka mampu membuat ente takluk dan menepi.
Efek
Mereka biasanya memiliki dua serangan tergantung dengan kerajaan mana ente di serang. Jangan dulu tenang ketika mereka menyerang ente. Akan ada rasa sakit kembali ketika ente lengah dengan gigitan mereka yang super, mereka dengan senangnya akan membuat ente garuk garuk sambil nyetir layaknya orang merasakan kekalahan.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya mereka melakukan penyerangan kapanpun dan ketika ada kesempatan. Biasanya serangan di lakukan dengan terjun payung dari pepohonan jadi waspadai area berpohon rindang dan hutan.
Kepik Bau
Mereka datang dan menyerang dengan tempo beraturan. Menyerang tanpa strategy merupakan hal yang tabu bagi mereka. mereka merupakan hasil dari percobaan senjata ilmiah kerajaan serangga. seorang prajurit yang begitu hebat dalam membuat para manusia kewalahan.
Efek
Selain sakit ketika ente menabrak mereka, mereka juga memiliki bonus sebuah bom biologis yang mampu melulukan penciuman ente.
Waktu dan tempat menyerang
Mereka mimiliki periodic yang relative teratur,biasanya malam hari mereka malancarkan serangannya. Walau biasanya mereka menyerang rumah ente.
Belalang sembah (congcorang)
Assassin mungkin ini lah gelar yang pantas ane nobatkan kepada serangga ini,mereka menyerang dengan diam,bekerja secara individu dan mampu membuat meriang 3 hari tiga malam (buat yang punya phobia).
Efek
Tak ada rasa sakit tapi biasanya menimbulkan efek shock yang sangat berat,terutama ketika dalam keadaan santai dan tiba tiba ada kaki atau di jaket ente,beruntunglah ga nyangku di helm ente. Karna assassin ini mampu membuatmu menderita.
Waktu dan tempat menyerang
bisa siang bisa malam ia menyerangmu,mereka menyerang secara diam diam,tanpa pernah memberitahu kapan menyerang,dan tempatnya sama seperti sekutunya bisa di taman,padang ilalang bahkan di rumput yang bergoyang.
Batman versi Original (congcorang)
Mungkin ini hanya pengalaman ane dan bukan termasuk dari kerajaan serangga,tapi terkadang kalau kita benar benar lengah mereka juga mampu menyerang ente.si binatang yang menjadi lambang superhero ini pun terkadang bisa menjadi jahat ternyata.
Efek
Sakit dan kaget di tambah baunya yang begitu khas apalagi kalau mereka mampu menyelinap masuk ke dalam helm ente ketika kaca helm ente tertutup tak bisa terbayang betapa mengerikannya.
Waktu dan tempat menyerang
Biasanya malam dan magrib mereka berkeliaran mencari mangsanya. dengan cara berterbangan kesana kemari membawa alamat tung tung,
membuat para pengendara menjadi ambigu sekaligus ragu untuk melawan.
Mungkin sampai saat ini hanya itulah mahluk dan kerajaan yang menyerang kita,tapi tetap waspada saaat berkendara karna tindak kejahatan bukan hanya berasal dari niat pelaku tetapi juga karena ada kesempatan, waspadalah waspadalah.
Sumber : kaskus / boeng.agus
Belum ada Komentar untuk "Inilah 7 Serangga yang suka menyerang Pengendara Motor"
Posting Komentar